Cara Mendaftar Menjadi Publisher Di H12 Media

Sobat blogger agung eka,pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang Cara Mendaftar Menjadi Publisher Di H12 Media.Situs CPM dan CPC H12 Media merupakan salah satu situs periklanan online untuk blog dan website yang saat ini banyak digunakan oleh para blogger terutama para blogger indonesia.

Image by google.com
Ini karena H12 Media sudah support dengan bahasa indonesia dan ini sudah terlihat ketika kita mau mendaftar.Walaupun sudah support dengan bahasa indonesia namun iklan yang ada hanya kebanyakan dari luar indonesia terutama untuk amerika serikat.Pendaftaran di H12 Media sangat mudah namun perlu diperhatikan bahwa situs ini memperhatikan yang namanya trafik dan kualitas blog anda karena blog kita harus diverifikasi dulu oleh pihak H12 Media.Ini bukan layanan yang SCAM dan terbukti membayar para publishernya.

Cara Mendaftarnya yaitu :

1.Buka Website H12 Media ( http://login.h12-media.com/?section=register )
2.Kemudia anda tinggal isi formnya dan isi yang hanya untuk required field saja dan abaikan saja untuk optional field-nya.


3.Setelah selesai,anda bisa buka email anda untuk verifikasinya.
4.Lalu anda bisa daftarkan blog anda dengan memilih menu Website lalu klik Add New Website.


5.Isi URL atau alamat blog anda lalu pilih add meta tag into your website ( disini anda bisa pasang meta tag dari H12 Media ke blog anda )


6.Centang "I Accept....." lalu terakhir klik Verify & Add To My Account.
7.Setelah di blog anda diterima,anda bisa langsung pasang iklannya ke blog anda.

Nah,demikianlah tadi artikel mengenai Cara Mendaftar Menjadi Publisher Di H12 Media.Semoga artikel ini bisa bermanfaat bagi anda semua.

0 Response to "Cara Mendaftar Menjadi Publisher Di H12 Media"

Posting Komentar